Kenapa Perlu?
Untuk menilai posisi keuangan yang
diperlukan perusahaan secara keseluruhan, yang akan digunakan untuk membiayai
suatu bisnis atau investasi.
A. Aspek yang dinilai :
1.
Sumber dana yang akan diperoleh
2.
Kebutuhan biaya investasi
3.
Estimasi pendapatan dan biaya investasi
4.
Proyeksi neraca dan Laporan laba/rugi
5.
Kriteria penilaian investasi
6.
Rasio Keuangan
B. Arus Kas :
jumlah uang yang masuk dan keluar dalam suatu
perusahaan, mulai dari investasi dilakukan sampai dengan berakhirnya investasi.
Adapun jenis cash flow yang dikaitkan dengan investasi tersebut adalah :
- Initial cash flow : lebih dikenal dgn kas awal, merupakan pengeluaran–pengeluaran pada awal periode investasi.
- Operasional cash flow : merupakan kas yang diterima dan dikeluarkan pada saat operasi usaha dalam suatu periode.
- Terminal Cash : uang kas yang ada/diterima pada saat usaha tersebut berakhir.
C. Kriteria
Peramalan Investasi : digunakan untuk menentukan
suatu usaha layak atau tidak untuk dijalankan dengan tinjauan dari aspek
keuangannya, adapun perhitungan kelayakan usaha yang sering digunakan adalah :
- Pay Back Period (PP) : penilaian terhadap jangka waktu pengembalian investasi suatu proyek atau usaha.
a. Apabila kas
bersih sama setiap tahun :
b. Apabila kas
bersih berbeda setiap tahun :
Investasi
Kas bersih tahun 1 (-)
X1
Kas bersih tahun 2 (-)
X2
……..(apabila X2
tidak bisa dikurangi kas bersih tahun 3, maka X2 dibagi dengan
proceed tahun ke 3)…..
2. Average
Rate of Return (ARR): mengukur rata-rata pengembalian bunga dengan cara
membandingkan rata-rata laba setelah pajak (EAT) dengan rata-rata investasi.
3. Net Present Value (NPV): atau nilai bersih sekarang, adalah
perbandingan antara PV kas bersih (PV proceed) dengan PV investasi (PV capital
outlays) dimana selisih antara keduanya merupakan NPV.
Perhitungan PV proceed dicari dengan
jalan : proceed x pengembalian bunga yang
diinginkan [cost of capital (tabel DF)] selama umur investasi
4. Internal Rate Of Return (IRR) : alat
untuk mengukur tingkat pengembalian hasil intern.
5. Profitability Index (PI) : atau Benefit
and Cost Ratio (B/C Ratio) merupakan rasio aktivitas dari jumlah nilai sekarang
penerimaan bersih dengan nilai sekarang pengeluaran investasi selama umur
investasi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar